Selasa, 16 Februari 2016

Warung Sekolah


Banyak sekali yang melakukan usaha di sekolah-sekolah terutama warung sekolah. Disetiap sekolah selalu ada warug tempat para siswa jajan. Warung di sekolah menyediakan berbagai macam jajanan untuk para siswa. Ada yang menjual makanan, minuman atau kebutuhan siswa untuk belajar seperti alat tulis.  Warung sekolah ada yang dikelola oleh pihak sekolah dan ada juga yang tidak dikelola oleh sekolah itu sendiri. Warung yang ada di sekolah cukup lumayan dalam hal memperoleh keuntungan sebab banyak sekali siswa yang akan membeli jajanan ke warung sekolah. Yang paling banyak digemari oleh siswa adalah makanan dan minuman. Maka dari itu warung sekolah selalu menyediakan berbagai macam makanan dan minuman. Untuk cara membuat makanan di sekolah yaitu dengan cara melihat resep terlebih dahulu. Resep bis dilihat dari buku resep ataupun lewat internet. Jika anda ingin membuat dadar jagung maka anda harus membaca dulu resep membuat dadar jagung. Resep ini membantu anda untuk membuat dadar jagung yang lezat.

Makanan yang disediakan di sekolah tentu harus sehat untuk para siswa. Biasanya warung di sekolah itu ada aturannya. Tidak boleh menjual rokok. Jika warung yang ada di Sekolah Dasar biasanya warungnya skalanya agak kecil karena jumlah siswanya sedikit. Beda lagi dengan warung sekolah yang ada di SMP atau SMA biasanya warungnya sangat besar sebab siswa yang ada di SMP dan SMA jumlahnya lebih banyak daripada siswa sekolah dasar. Jajanan di tingkat sekolah dasar biasanya harganya sangat murah yaitu minimal 500 rupiah sebab uang jajan anak sekolah dasar lebih kecil dibandingkan uang jajan anak SMP dan SMA.


Jika anda ingin membuka warung sekolah maka anda harus pintar membuat resep baru sebab pedagang di sekolah sangat banyak saingannya. Oleh karena itu dengan menu yang baru maka siswa tidak akan bosan untuk membeli makanan dari warung kita dan tiap hari jadi penasaran. Carilah resep yang sesuai dengan keinginan pembeli atau siswa sekolah tersebut. Resep dadar jagung misalnya yang memberikan cara membuat dadar jagung. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar